BASCOM-8051 adalah program Basic Compiler berbasis Windows untuk Microcontroller keluarga 8051 seperti AT89C51, AT89C2051, AT89S51, dan yang lainnya. BASCOM-8051 merupakan pemrograman dengan bahasa tinggi BASIC yang dikembangkan dan dikeluarkan oleh MCS Elektronik. Kita akan membahas penggunaan karakter, tipe data, variable, konstanta, operasi-operasi aritmatika dan logika, array, dan control program.
About the Author
Perkenalkan nama saya saikun, nama yang sangat singkat tapi anugerah pemberian orang tua. saya anak pertama dari tiga bersaudara, saya pernah kuliah di AMIK BSI Purwokerto (D3) dan melanjutkan lagi di Universitas Teknologi Yogyakarta (S1). saat ini saya bekerja di salah satu perusahaan swasta. hobi saya di dunia IT masih terus berlanjut selain jadi freelance android developer dan trader forex, saya juga menyukai design grafis.
salam kenal... ;).
Follow Me on Twitter or On Facebook
Follow Me on Twitter or On Facebook
0Awesome Comments!